Tak terasa, sudah 5 bulan saya tinggal di Jepang. Perasaan home sick itu perlahan memudar seiring dengan penghidupan kami yang semakin layak. Jika selama 3 bulan pertama saya berstatus visitor sementara dan tinggal di asrama kantor suami, kini saya sudah memegang visa tetap Jepang selama 3 tahun dan tinggal di apato (apartemen) sendiri. Baca cerita …
