Nyaris lima tahun jadi ibu, aku menemukan perubahan besar dalam diriku. Jadi makin profesional dan cekatan, itu salah satunya. Alah bisa karena biasa. Peribahasa itu tepat disematkan bagi profesiku sebagai ibu. Jika berkelana ke masa lalu, tahun pertama jadi ibu adalah masa yang amat berat. Saat itu, rasanya seluruh beban dunia diberikan padaku. Aku nyaris …
