Sungguh, sudah lama sekali saya tidak menyapa blog ini. Apa kabar? Ada banyak sekali hal yang membuat saya seperti enggan menulis di sini, juga meninggalkan jejak di rumah narablog lain seperti yang biasanya rutin saya lakukan. Kalian bisa lihat sendiri. Blog ini mulai bersarang dan tidak dikelola sebagaimana mestinya. Unggahan ihwal menulis ikhtisar tiap bulan …
